Bandung, 31.07.08
Sepulang dari Jakarta bersama orang-orang kantor tempatku KP, aku berkesempatan mendapatkan “ceramah” dari seorang teman kantor, PL’97. La la laaa… kemana-mana…. Tiba-tiba ada kalimat yang begitu mengena,
Orang seringkali berpikir, saya belum berani berjilbab karena kelakuan saya belum baik. Padahal itu pemikiran yang salah! Jilbab adalah satu hal dan kelakuan baik adalah hal lain.
Waahh..benar sekali, Pak! Saya sendiri juga sempat menganut pemikiran yang salah kaprah itu. Dulu aku berani berpakaian layaknya akhwat. “Takut menodai citra akhwat yang baik dengan tingkahku yang masih buruk ini,” begitu pikirku. Yah, maklum, aku masih suka ketawa cekakan, ga jaga pandangan ma cow, IP pas-pasan, ga berprestasi, dsb. Lama-kelamaan aku terpikir lagi,
Hei, seharusnya dengan aku menggunakan jilbab secara rapi, aku malah bisa semakin menjaga diri, menyadari bahwa diri ini adalah muslimah lalu bersikap layaknya muslimah.
Hmm…
So, bagi teman”yang belum berjilbab karena alasan di atas, hapus pikiran yang salah kaprah itu. Seiring waktu dan bertambahnya ilmu, kita akan menyadari banyak hal dan belajar memperbaiki diri. Karena hidup itu adalah proses untuk menjadi baik dan semakin baik. Yuk, berjilbab! (^^)/
Alhamdulillah…
ibadah itu erat hubungannya dengan niat, dan niat selalu menempati peringkat pertama dalam arkaanul ‘ibadah (rukun-rukun ibadah), dikarenakan dihisabnya amalan seorang hamba, berawal dari niatnya, begitu juga dengan niatan untuk menggunakan jilbab
Sebagaimana Rasulullah menegaskan dalam suatu hadits: ”Innamal a’maalu binniyyaat wa innama likullim ri-in ma-nawaa”, ”Sesungguhnya segala bentuk amalan adalah didasari oleh niatnya dan sesungguhnya setiap orang dinilai dari apa yang diniatkannya”. Maka adapula hadits yang mengatakan: ”Ad-du’aa-u ruuhul ‘ibaadah”, ”doa adalah ruh (inti) ibadah”. Apa sebab? Karena dengan do’a kita mulai meluruskan niat bahwa Allah sebagai tujuan utama kita untuk bertindak.
Selamat menikmatin indahnya berjilbab
SukaSuka
@_@
obrolannya agak terlalu berat bwt saya..
SukaSuka
btw nar
yang bilang kata2 itu bapak2 ato ibu2 si
ko bilang belom pake jilbab tapi dibawahnya kamu manggil dengan sebutan ‘Pak’
omaigad, mis-orientasi, haha
bener, bener, jilbab dan kelakuan baik 2 hal yang berbeda. ah, pokoknya aku setuju semua deh soal tulisannya, hehe..
——————–
SukaSuka
[…] http://theaegis.wordpress.com/2008/08/07/kepribadian-jilbab-1/ […]
SukaSuka